Friday, September 26, 2014

Mengatasi Migrain Tanpa Obat



Sangat menyebalkan memang saat migrain datang merusak hari & saat-saat genting anda. Berikut tips mudah untuk mengatasi migrain:



1. Menghirup uap minyak lavender ternyata dapat membantu meredakan migrain dengan cepat.


2. Salah satu penyebab migrain adalah dehidrasi, cara cepat untuk mengatasinya migrain adalah dengan minum banyak air.


3. Menghirup minyak peppermint baik untuk aliran darah pada tubuh dan dapat meredakan migrain.

4. Memberi tekanan pada pelipis kepala saat memijat akan sangat membantu meredakan tekanan dan sakit akibat migrain.

5. Lemaskan otot rahang dengan menggigit pensil. Melemaskan otot rahang akan meredakan tekanan & stres pada kepala bisa meredakan migrain.




No comments:

Post a Comment